Sukses Dalam Membaca


KMWADUNGGAPI - Membaca adalah gerbang kesuksesan, karena setiap ilmu yang kita miliki adalah hasil dari kita membaca, entah itu dari buku pengetahuan, majalah, buku cerita, surat kabar, dll , hanya saja kita mendapatkan sedikit dari hasil yang kita dengar. Maka membacalah setiap buku pelejaran anda sambil memahami setiap hal yang anda bacakan. Baca buku apapun, apakah itu buku pelajaran ataukah buku yang berkaitan dengan hobi anda.
Kesempatan berkarya dan membaca apa saja harus dimanfaatkan seoptimal mungkin. Dimulai dengan menghilangkan ketakutan terhadap buku-buku yang tebal, rasa bosan, malas, ketika melihat buku-buku tertentu. Tetapi baca saja buku yang kita sukai atau yang telah kita baca silahkan pilih salah satu dengan keyakinan jadikanlah bahan pebandingan dari setiap buku dengan pemikiran yang diyakini.
Dengan membaca kita akan menjadi sukses, dalam kehidupan membaca merupakan proses belajar yang tidak pernah terselesaikan. Belajar menjadi orang sukses juga begitu. Ini adalah suatu proses belajar yang tak pernah selesai. Bahkan silih bergantinya sukses dan gagal dalah ruang atau sarana belajar yang sangat terbuka bagi semua orang.
Membaca membuat kita sadar terhadap realitas yang terjadi, sadar terhadap kondisi-kondisi ketrepurukan yang dialami, dan berani menyuarakan keyakinan karena telah mempunyai modal  untuk bersuara dari otak yang telah terisi amunisi dari berbagai hal yang kita baca.   
Nah, itulah beberapa hal yang dapat sampaikan. Dengan membaca artikel saya dan memahaminya serta mengamalkannya, berarti anda sedang masuk dalam proses menjadi cerdas dan genius. Ciptakan kecerdasan anda masing-masing untuk menuju gerbang kesuksesan. (NYV**)

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan meninggalkan komentarnya.!

GTA

GTA
dukungan AKHDIANSYAH

akhdiansyah

wadunggapidompu

Translate